ID #1057

Apa Beda menu Surat Jalan dan Menu Bukti Pengeluaran Barang ? #0000000054

Surat Jalan (Delivery Order) dan Bukti Pengeluaran Barang adalah sama-sama menu yang mengakibatkan pengurangan stock (persediaan barang berkurang). Perbedaannya adalah tujuan dari pengeluaran barang tersebut :

Surat Jalan (Delivery Order) :
- biasanya untuk bagian penjualan
- ditujukan kepada customer sebagai bukti pingiriman barang

Bukti Pengeluaran Barang :
- digunakan sebagai pencatatan penggunaan barang secara internal (penggunaan barang per departemen / pekerjaan)
- pengeluaran barang lainnya selain kepada customer

Tag: -

Entri terkait:

Anda tidak bisa mengirim komentar pada artikel ini